Rabu, 15 Desember 2010

SKETSA SEBUAH HARI

Ternyata ada satu waktu yang tak dapat di gantikan
Saat hadirmu bukan lagi sebagai tamu tuk berbagi cerita
Namun engkau adalah pilar kokoh yang menyangga bumi di hati

Aku tak ingin menulis cerita panjang episode demi episode
Jika hadirmu tak lagi buat ceritaku jadi penuh warna,
sebab saat siang engkau jadi mentari
saat malam engkau jadi madahku,
yang terbaca tiap nafas hidup,
bagai kidung sang "Mahadewi"

Terimakasih Sahabat,....Kau telah beri hari yang tak dapat di ganti dengan waktu yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar